Ulas Bahan - Manfaat Umbi Bit

Diposkan oleh Unknown on Thursday, January 1, 2009

Ulas Bahan - Manfaat Umbi Bit -

ahref onblur="try {parent.deselectBloggerImageGracefully();} catch(e) {}" href="https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiwB4ZnRTui__y1r6cl3YC6DVUQp1vqtgoy8qrWG-WU5Z88f3iQCd9bhqzyLDwNtVzV4A_UYaIhsCTXYlq14ce3zE5NTLtMxrqhD1x5TbX76Ss23hwpGasMIqUrHBd7JfFaXiCUPu0USg1F/s1600-h/bit.jpg">Bit (Beta vulgaris) merupakan akar tunggang yang berubah bentuk dan berfungsi sebagai umbi. Umbi bit yang berwarna merah ternyata mengandung unsur antikarsinogenik yang menangkal kanker. Di dalaam 100 g umbi bit terkandung zat gizi berupa energi 47 kkal, protein 1.6 g, lemak 0.2 g, karbohidrat 9.6 g, mieral 1.1 g, kalsium 27 mg, fosfor 43 mg, besi 1.0 g, retinol 6 mcg, thiamine 0.02 mg dan asam askorbat 10 mg.

Karena kandungan zat besinya yang tinggi menjadikan jus bit bisa menjadi tambah darah sekaligus membuang deposit lemak. Bit yang berwarna merah kaya vitamin A. Umbi ini juga mengandung karotenoid, asam folat dan kalium. Dengan begitu, bit berkhasiat sebagai antioksidan. Kaliumnya berperan menjaga kenormalan tekanan darah, mengendalikan kadar kolesterol darah dan menjaga kesehatan mata. Teks & Foto: Budi Sutomo

Title : Ulas Bahan - Manfaat Umbi BitSEOer Mendem5
URL : https://seomendem.blogspot.com/2009/01/ulas-bahan-manfaat-umbi-bit_1.html
Jangan lupa untuk membagikan artikel Ulas Bahan - Manfaat Umbi Bit ini jika bermanfaat bagi sobat.

Posts related to Ulas Bahan - Manfaat Umbi Bit:

0 komentar | add komentar

Post a Comment

Note: Only a member of this blog may post a comment.