Kata - Kata Mutiara 1

Diposkan oleh Unknown on Monday, February 16, 2009

Kata - Kata Mutiara 1 - suatu saat setelah kita dapat menaklukkan angin, ombak, air pasang dan gravitasi, kita akan memanfaatkan energi cinta. Kemudian untuk yang kedua kalinya dalam sejarah dunia, umat manusia akan menemukan api.

--------------------

Sukses tidak diukur dari posisi yang dicapai seseorang dalam hidup, tapi dari kesulitan-kesulitan yang berhasil diatasi ketika berusaha meraih sukses.

--------------------

Ada 2 cara untuk menyebarkan cahaya :
  1. Jadilah lilin yang menyebarkan cahaya
  2. Jadilah cermin yang memantulkan sinarnya

--------------------

"Mempersatukan cita-cita orang banyak, dapat menciptakan karya besar, tapi bila hanya seorang diri meskipun telah menguras semua kepandaian, namun jika timbul sedikit keraguan kecil saja takkan mampu kita menghadapinya."

--------------------

Kehidupan itu adalah suatu pilihan. Apakah kita mau hidup kaya atau miskin, tergantung atas keputusan dan tindakan kita sepenuhnya saat ini.

Title : Kata - Kata Mutiara 1SEOer Mendem5
URL : http://seomendem.blogspot.com/2009/02/kata-kata-mutiara-1_16.html
Jangan lupa untuk membagikan artikel Kata - Kata Mutiara 1 ini jika bermanfaat bagi sobat.

Posts related to Kata - Kata Mutiara 1:

0 komentar | add komentar

Post a Comment

Note: Only a member of this blog may post a comment.